Toyota Avanza Veloz, Varian Teratas dari Toyota Avanza

Avanza Veloz adalah varian teratas dari Toyota Avanza generasi kedua. Mobil ini diluncurkan pada tanggal 7 November 2011. Nama Veloz diambil dari kata velocity yang artinya cepat. Sebelum facelift 2015, Avanza Veloz hanya memiliki varian 1500 CC yang dibekali dengan transmisi otomatis dan transmisi manual.

Pada bulan Agustus tahun 2015 tersedia juga Avanza Veloz varian 1300 CC yang dibekali dengan transmisi otomatis dan transmisi manual.

Galeri


Spesifikasi

Avanza Veloz Tahun 2011-2015
Jenis Low MPV
Sasis Semi Ladder Frame
Muat 7 Orang
Dimensi Panjang : 4150 mm
Lebar : 1660 mm
Tinggi : 1695 mm
Wheelbase 2655 mm
Ground Clearance 200 mm
Transmisi Manual 5 Kecepatan
Otomatis 4 Kecepatan
Mesin 3SZ-VE Bensin VVT-i
Kapasitas Mesin 1495 CC (1,5 L)
Kapasitas BBM 45 Liter
Sistem Pembakaran Electronic Fuel Injection
Tenaga Kuda 104 PS / 6000 Rpm
Torsi 13,9 Kgm / 4400 Rpm
Penggerak Roda Belakang
Ukuran Ban 185/65 R15

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Isuzu Bison, L300 Mesin Panther

Kumpulan Gambar Mobil Isuzu Panther

Waifu2x, Situs Untuk Memperbesar Gambar Tanpa Pecah